Subulussalam Jadi Lokasi Ujian PPPK, Ini Jadwal Pelaksanaannya

Ia juga mendorong peserta untuk memperbanyak referensi belajar, seperti menonton video di kanal YouTube resmi dan sumber-sumber lainnya, guna menghadapi ujian yang sepenuhnya berbasis komputer.
Menurut informasi dari BKN Regional XIII Banda Aceh, ujian PPPK di Subulussalam dijadwalkan berlangsung mulai 2 hingga 19 Desember 2024.
Ali Hasmi berharap peserta dapat memanfaatkan waktu yang tersisa untuk mempersiapkan diri dengan optimal.
Dengan waktu yang relatif singkat, Ali Hasmi berharap agar para peserta dapat memanfaatkan waktu sebaik mungkin untuk mempersiapkan diri.
“Manfaatkan waktu yang ada untuk belajar dan berlatih, terutama dalam mengoperasikan komputer,” harapnya.(**)
Komentar